Soal Kuis Sertifikasi II


1.      Ideology Muhammadiyah adalah system paham atau keyakinan  dan teori perjuangan untuk mengimplementasikan ajaran islam dalam kehidupan umat melalui ajaran social kegamaan.

2.      A. MKCH            : Matan Keyakinan dan Cita-cita Hidup
      B. PHI      : Pedoman Hidup Islam
      C. MADM            : Muqodimah Anggaran Dasar Muhammadiyah

3.      Persamaan dan Perbedaan  kepribadian Muhammadiyah dgn MKCH ?
Persamaan : keduanya terdapat pengertian Muhammadiyah dan Tujuan Muhammadiyah
Perbedaan  :
-tulisan
-dikepribadian Muhammadiyah lebih lengkap  dengan adanya dasar dan amal usaha Muhammadiyah

4.      Sejarah pembentukan kepribadian Muhammadiyah ?
Kepribadian Muhammadiyah tumbuh pada waktu dipimpin Bpk.kolonel H.M yunus anis priode 1959 :1962 .semula berawal dari uraian bapak  H.Faqih  Usman, sewaktu beliau memberikan uraian dalam suatu latihan yang diadakan oleh Madrasah Mualimin Muhammadiyah Yogyakarta. Pada saat itu Alm. KH.Faqih usman menjelaskan bahasan yang berjudul “apa arti Muhammadiyah itu….?”

5. Pandangan Muhammadiyah mengenai agama islam ?
-Bersifat logis dan masuk akal
-Ilmiyah sesuai dengan sains
-Historis , bisa dilihat secara runtut sejarahnya
-Aturannya lengkap berdasarkan Al-Qur’an dan As-sunah

Posting Komentar

0 Komentar